Table of Content

Beasiswa Pendidikan Pemimpin Indonesia untuk Pelajar dan Mahasiswa

Beasiswa Pendidikan Pemimpin Indonesia untuk Pelajar dan Mahasiswa

Halo Calon-Calon Pemimpin Bangsa! Leaders menghadirkan Beasiswa Pendidikan Pemimpin untuk para pencari beasiswa! Beasiswa Pendidikan Pemimpin Indonesia memberikan kesempatan bagi pelajar SMA dan mahasiswa aktif dari semua jurusan dan seluruh perguruan tinggi di Indonesia untuk mendapatkan beasiswa pendidikan guna menunjang belajar para pelajar SMA dan mahasiswa. 

Beasiswa Pendidikan Pemimpin Indonesia dibuka mulai tanggal 13 Juni 2023 sampai dengan tanggal 31 September 2023.

Benefit yang akan didapatkan :

  1. Total 4 Juta rupiah bantuan dana pendidikan sampai lulus 
  2. Sertifikat Beasiswa
  3. Kesempatan untuk menjadi Troop Ambassador Program Leaders.id
  4. Mengikuti kegiatan Career Oppurtunity Symposium.

Persyaratan Umum:

  1. Warga Negara Indonesia (WNI) .
  2. Siswa/i aktif SMA/SMK/MA/Sederajat, dan
  3. Mahasiswa aktif maupun cuti D3/D4/S1/S2 dari semua jurusan di perguruan tinggi seluruh Indonesia.
  4. Penerima beasiswa dari instansi swasta/pemerintah lainnya diperkenankan untuk mendaftar. 
  5. Memiliki visi dan motivasi yang kuat sebagai pemuda untuk mencapai cita-cita dan keinginan berkontribusi yang tinggi pada masyarakat dalam ruang lingkup kecil sampai luas.
  6. Tidak ada minimal Nilai Rapor atau IPK.
  7. Memiliki jiwa kepemimpinan, nasionalisme, percaya diri, mandiri, dan mudah beradaptasi.
  8. Keputusan penyelenggara terkait program Beasiswa Pendidikan Pemimpin Indonesia adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

Jalur Pendaftaran :

Program Beasiswa Pendidikan Pemimpin Indonesia memiliki 2 (dua) jalur pendaftaran yang akan dilaksanakan secara daring. Kamu bisa memilih lebih dari satu jalur.
  1. Systematic Scholarship (GRATIS). Jalur pendaftaran pertama gratis tanpa biaya pendaftaran dan tanpa program tambahan. Kandidat hanya akan mengikuti seleksi beasiswa dan memiliki kesempatan untuk mendapat bantuan dana finansial pendidikan dengan total Rp 4.000.000,00 yang akan dibayarkan setiap semester.
  2. Scholarship Reminiscence for Students. Jalur ini memberikan kesempatan yang sama untuk melalui tahapan seleksi beasiswa dan memiliki kesempatan untuk mendapat bantuan dana finansial pendidikan dengan total Rp 4.000.000,00 yang akan dibayarkan setiap semester, biaya dengan benefit merchandise yang bermanfaat untuk menunjang kebutuhan belajar siswa/mahasiswa. Kandidat berhak memilih paket yang paling sesuai dengan kebutuhan dan kehendaknya.

Tahapan Pendaftaran :

13 Juni-31 September 2023 

  1. Registrasi Daring
    Kandidat memilih program pendaftaran dan menyiapkan dokumen yang dibutuhkan lalu mengisi formulir pendaftaran lewat link berikut ini: http://bit.ly/DAFTARBEASISWAPP
  2. Seleksi Administrasi
    • Mengisi form registrasi daring
    • Mengisi form konfirmasi registrasi
    • Mengunggah dokumen & syarat pendaftaran 
    • Mengisi form pengetahuan umum (14-15 OKTOBER 2023)
  3. Kandidat yang lolos dalam tahap seleksi administrasi akan mendapatkan informasi melalui email dan/atau WhatsApp.

21-22 Oktober 2023 (Seleksi Wawancara)

Kandidat yang berhasil lolos seleksi administrasi dan masuk ke dalam kategori Top 75 akan dijadwalkan untuk melaksanakan wawancara daring dan mendapat informasi melalui jadwal wawancara dari penyelenggara.

29 Oktober 2023 (Pengumuman Awardee)

Kandidat yang dinyatakan layak dan lolos menjadi penerima beasiswa akan diumumkan melalui akun Instagram @leaders.id

1 November 2023-Selesai (Pencairan Dana Beasiswa dan Program Lainnya)

Awardee akan menerima pencairan dana beasiswa setiap semester selama kontrak berlangsung dan menyesuaikan kalender akademik yang ada.

Alur Pendaftaran :

Registrasi Daring

Kandidat memilih program pendaftaran dan menyiapkan dokumen yang dibutuhkan lalu mengisi formulir pendaftaran lewat link berikut ini: http://bit.ly/DAFTARBEASISWAPP

Konfirmasi Pendaftaran

Peserta wajib melakukan konfirmasi pendaftaran sesuai dengan jalur pendaftaran yang dipilih, yaitu:
  • SYSTEMATIC SCHOLARSHIP (Gratis Bersyarat)
  • SCHOLARSHIP REMINISCENCE FOR STUDENT (Berbayar)
Biaya program berbayar dapat dibayarkan dengan cara transfer ke salah satu rekening berikut
  • BCA 0461934390
  • BNI 843267320
  • Mandiri 1800004602233
  • BRI 311401001657503
A.N. Oki Dwi Yuliana
*Dana yang sudah disetorkan tidak dapat dikembalikan (non-refundable)

Selanjutnya konfirmasi pendaftaran melalui link http://bit.ly/KONFIRMASIBEASISWAPP

Unggah Berkas Persyaratan

Mengunggah berkas persyaratan sesuai dengan jalur pendaftaran yang dipilih melalui link http://bit.ly/BERKASBEASISWAPP

Syarat Dokumen Pendaftaran :

Jalur Systematic Scholarship

  1. Surat Keterangan Tidak mampu dari Lurah/Kepala Desa.
  2. Scan asli Surat Keterangan Berkelakuan Baik dari sekolah atau fakultas yang disahkan pejabat berwenang.
  3. Scan asli Kartu Tanda Mahasiswa, Kartu Pelajar, atau bukti diterima di PTN/PTS bagi mahasiswa semester awal yang belum mendapat KTP.
  4. Scan asli bukti pembayaran rekening listrik bulan terakhir.
  5. Screenshot follow akun Instagram leaders_id.
  6. Scan asli KHS (Transkrip Nilai) atau Rapor (bagi siswa atau mahasiswa semester 1 yang belum mendapat KHS).
  7. Scan asli piagam/sertifikat prestasi yang dicapai (jika ada).
  8. Screenshot share poster Beasiswa Pendidikan Pemimpin ke media sosial dan 5 grup  WhatsApp/Telegram.
  9. Curiculum Vitae (CV).
  10. Esai tentang diri sendiri.
  11. Video perkenalan diri.

Jalur Sscholarship Reminiscence for Students

  1. Scan asli Kartu Tanda Mahasiswa, Kartu Pelajar, atau bukti diterima di PTN/PTS bagi mahasiswa semester awal yang belum mendapat KTP.
  2. Scan asli piagam/sertifikat prestasi yang dicapai (jika ada).
  3. Scan asli KHS (Transkrip Nilai) atau Rapor (bagi siswa atau mahasiswa semester 1 yang belum mendapat KHS).

Keterangan Persyaratan Jalur Systematic Scholarship

Share Poster

Bagikan poster dan caption di grup WhatsApp atau Telegram sejumlah minimal 5 grup.
  1. Unggah twibbon dan poster di instagram dengan menandai akun @leaders.id dan 5 teman kamu.
  2. Unggahan bersifat multiple post dengan ketentuan slide 1 untuk twibbon dan slide 2 untuk poster beasiswa.
  3. Tautan poster dan twibbon dapat diunduh di www.bit.ly/SHAREBPPI

Unggah Video Perkenalan Diri

  1. Video perkenalan diri harus menyampaikan informasi berupa nama lengkap, asal sekolah/universitas, cita-cita, dan alasan mendaftar Beasiswa Pendidikan Pemimpin Indonesia.
  2. Peserta membuat video sekreatif mungkin tanpa ada batasan durasi.
  3. Unggah video di reels Instagram atau TikTok.
  4. Caption kreatif sangat diutamakan dengan tag akun @leaders.id serta menambahkan tagar #BeasiswaPendidikanPemimpinIndonesia #BPPI.
  5. Link video dilampirkan saatmelengkapi dokumen persyaratan pendaftaran

Esai Diri Sendiri

  1. Esai berisi mengenai diri sendiri, tujuan memperoleh beasiswa, prestasi, dan alasan kenapa layak mendapatkan beasiswa.
  2. Esai maksimal 3 halaman A4, font dan ukuran bebas, dan format akhir PDF.

Narahubung

Tunggu apalagi? Segera daftarkan dirimu di bit.ly/DAFTARBEASISWAPP 
Baca panduan lengkap di bit.ly/PANDUANBEASISWAPP
Info lebih lanjut, WhatsApp: 081213663088

Terima kasih atas waktu yang anda luangkan untuk membaca artikel ini. Nantikan informasi selanjutnya dari Mahaciwa.com, kami akan terus berusaha menyajikan artikel-artikel informatif yang bermanfaat bagi anda. Jangan lupa share informasi ini ke saudara dan teman-teman kalian, semoga bermanfaat!

Post a Comment